Kedudukan Kurikulum dalam Pendidikan

Penulis

  • Rohbiyah Shidqiyyah Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Khairiyah
  • Kamila Anjaina Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Khairiyah
  • Iis Istifadah Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Khairiyah

Kata Kunci:

kurikulum, pendidikan, kedudukan kurikulum

Abstrak

Mengenai kurikulum, bangsa kita sendiri Indonesia telah mengalami banyak perubahan kurikulum bukan hanya subtansinya saja tetapi juga terdapat istilah-istilah yang disesuaikan dengan kebutuhan zaman. Perubahan kurikulum yang ada sering kali memaksa guru agar bisa mendesain pembelajaraan yang berpusat pada siswa (student centre). Hal ini baik adanya dan merupakan motivasi bagi guru agar bisa selalu berusaha mengap date wawasan dan pengetahuan berkaitan dengan kurikulum yang berlaku sehingga pembelajaran dapat didesain sedemikian rupa dan mencapai tujuan pembelajaran nasional. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan kepustakaan (Library research), yakni kegiatan penelitian dilakukan secara sistematis dengan cara menghimpun data, mengolah, dan menyimpulkan data dengan menggunakan metode tertentu untuk menjawab jawaban atas permasalahan yang dihadapi.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Hamalik, Oemar. 2007. Dasar-Dasar Pengembangan Kurikulum. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Lismina. 2017. Pengembangan Kurikulum. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia Kartikasari Pengertian Dan Kedududukan Kurikulum.

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2010. Pengembangan Kurikulum, PT. Remaja Rosda Karya.

Sari. 2020. Penelitian Kepustakaan (Library Research) dalam Pendidikan IPA, Natural Science: Jurnal Penelitian Bidang IPA dalam Penelitian Pendidikan IPA, Vol. 6, No. 1.

Mubarok, Ramdanil. 2021. Peran Dan Fungsi Kurikulum Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Multikultural, Jurnal Studi Islam Lintas Negara, Vol.3 No.2 Desember 2021. 75-85. DOI: https://doi.org/10.37567/cbjis.v3i2.984

Mulyasa. 2011. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan, Bandung: Remaja Rosdakarya.

Diterbitkan

2026-01-01

Cara Mengutip

Shidqiyyah, R., Anjaina, K., & Istifadah, I. (2026). Kedudukan Kurikulum dalam Pendidikan. Sedanten, 1(1), 29–35. Diambil dari https://ejurnal.unival-cilegon.ac.id/index.php/sedanten/article/view/454